OKEMOM
No Result
View All Result
  • Family
    • Baby
    • Toddler
    • Kids
    • Sex and Relationship
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Beauty
    • Health
    • Tips
    • DIY
  • Kehamilan
  • Review
    • Places
    • Products
  • Recipes
    • Desserts
    • Drinks
    • Foods
  • News
    • Entertainment
  • Intermezzo
    • Wiki
  • Login
OKEMOM
  • Family
    • Baby
    • Toddler
    • Kids
    • Sex and Relationship
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Beauty
    • Health
    • Tips
    • DIY
  • Kehamilan
  • Review
    • Places
    • Products
  • Recipes
    • Desserts
    • Drinks
    • Foods
  • News
    • Entertainment
  • Intermezzo
    • Wiki
No Result
View All Result
  • Login
OKEMOM
Home Lifestyle Tips

5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan saat Mengunjungi Korea Selatan

Agar tidak menarik perhatian

Mauditalani by Mauditalani
September 24, 2021
in Tips
A A
Hal-Hal Yang Tidak Boleh Dilakukan di Korea Selatan

Source: canvacom

OKEMOM – Mom dan keluarga pernah berencana untuk mengunjungi negara penghasil ginseng alias Korea Selatan? Sudahkah tahu apa saja hal-hal yang tidak boleh dilakukan di Korea Selatan?

Selama ini, di drama banyak sekali etiket atau peraturan yang terdapat pada negeri para oppa tersebut. Nyatanya tampilan itu memang ada dan nyata terjadi.

Oleh karena itu, agar tidak terjadi keributan yang berakhir menarik perhatian banyak orang, mom perlu ketahui larangan apa saja yang terdapat di Korea Selatan. Berikut OKEMOM berikan rangkumannya.

1. Memakai alat makan garpu

Hal-Hal Yang Dilarang di Korea Selatan
Source: canvacom

Mungkin di Asia, terutama Indonesia menggunakan garpu adalah hal yang wajar saja. Namun, bila mengunjungi Korea Selatan jangan pernah sesekali meminta alat makan ini.

Orang Korea menganggap menusuk makanan adalah bentuk kekerasan. Terlebih lagi, memakai garpu bisa merusak keindahan dari hidangan.

Jadi, sebaiknya hindari penggunaan garpu di restoran. Pakailah sumpit atau sendok agar suasana makan tidak terganggu.

2. Duduk di kursi prioritas

Kursi Prioritas
Source: canvacom

Busway Korea terkenal dengan peristiwa unik hingga mengesankan bagi beberapa pelancong. Lantaran, di tempat inilah kamu bisa bertemu orang dengan beragam usia.

RelatedPosts

test-pack

Rekomendasi 5 Test Pack Terbaik dan Harganya

November 3, 2021

Doa Dijauhkan dari Fitnah dan Dicintai Banyak Orang

Oktober 29, 2021

Ada peraturan yang harus kamu patuhi selagi menaiki busway, yakni tidak duduk di kursi prioritas. Jika tindakan ini tetap dilakukan, maka kamu akan mendapatkan sindiran, cemooh hingga perlakuan kasar.

Karena sikap tersebut menunjukan bahwa kamu lancang dan tidak sopan. Seperti yang kita ketahui, masyarakat Korea menjunjung tinggi kesopanan pada orang lebih tua, perempuan dan anak-anak.

3. Membiarkan sumpit menempel pada nasi

Sumpit
Source: canvacom

Pernahkah kamu melihat di drama Korea setelah makan nasi, sumpitnya terletak di mangkuk atau nasi? Ternyata kebiasaan itu bukan tanpa alasan.

Sumpit yang menempel pada nasi dengan posisi tegak berdiri, menyerupai dupa yang terdapat di pemakaman. Hal inilah yang menjadikan sumpit harus diletakkan di samping mangkuk nasi.

Tentu saja membawa kematian di meja makan bukan tindakan yang baik bukan?

4. Mendahului orang yang lebih tua di meja makan

Keluarga Asia
Source: canvacom

Etika di meja makan bagi masyarakat Korea Selatan sangat penting. Jika dalam satu meja bersama orang yang di tua kan jangan sampai kamu mendahuluinya.

Sikap tersebut akan dianggap sebagai tindakan tidak sopan pada orang yang lebih tua. Meskipun perut sudah berbunyi, menunggu giliran adalah pilihan terakhir.

5. Mengenakan sepatu di restoran atau rumah seseorang

Sepatu Pria
Source: canvacom

Di Korea Selatan, menjaga rumah agar tetap bersih dan nyaman perlu dilakukan. Bahkan, beberapa orang akan melihat kepribadian dari keadaan rumahnya.

Nah, apabila menggunakan sepatu di restoran atau rumah seseorang, itu adalah tindakan tidak sopan. Kecuali jika orang di tempat tersebut mengizinkan.

Itulah rangkuman mengenai hal-hal yang tidak boleh dilakukan di Korea Selatan. Perlu  diingat bahwa setiap orang dan tempat pasti mempunyai paham yang berbeda-beda, jadi cobalah untuk mengerti hal ini.


ARTIKEL MENARIK LAINNYA

  • Bagikan Pengalaman Beli Seragam Sekolah, Yannie Kim: Di Korea Mahal
  • Tingkat Kesuburan Laki-Laki di Korea Selatan Menurun, Apa Penyebabnya
  • 5 Variety Shows Korea yang Dijamin Lucu dan Menghibur
  • Sulap Tampilan Kamar Jadi Lebih Aesthetic dengan Tema ala Korea
  • 5 Drama Korea Tentang Keluarga Jadi Tontonan Wajib di 2021
Tags: Fakta Korea SelatanKebiasaan BurukKorea Selatan
ShareTweet

Get real time update about this post categories directly on your device, subscribe now.

Unsubscribe

Related Posts

Foods

Resep Ojingochae Bokkeum, Cumi Pedas di Drakor Hometown Cha Cha Cha

Oktober 29, 2021

OKEMOM - Masih ingat suwiran cumi-cumi kering pedas yang disukai nenek Gam Ri di drakor Hometown Cha Cha Cha? Nama...

Read more
by Rara Peni Asih
0 Comments
Lifestyle

Ucapan Selamat Ulang Tahun Dengan Bahasa Korea!

Oktober 24, 2021
Ucapan Ulang Tahun

Berbicara dengan bahasa Korea sekarang sedang marak-maraknya. Banyak remaja yang sembarangan dan tidak tahu apa arti dari ucapannya itu. Salah...

Read more
by Mauditalani
0 Comments
Entertainment

5 Idol K-Pop yang Memiliki Marga Unik, Ada Anggota EXO

Oktober 16, 2021
Do Kyungsoo

OKEMOM - Korea Selatan adalah salah satu negara yang menerapkan peraturan agar warganya memiliki marga. Hal ini sudah berlaku dari...

Read more
by Mauditalani
0 Comments
News

Wisatawan di Pohang Meningkat Dua Kali Lipat Berkat Hometown Cha Cha Cha

Oktober 15, 2021
Wisatawan di Pohang Meningkat Dua Kali Lipat Berkat Hometown Cha Cha Cha

OKEMOM - Memasuki minggu akhir penayangan drama Korea Hometown Cha Cha Cha, penonton semakin dibuat penasaran dan nggak sabar dengan...

Read more
by Syarifah Aulia
0 Comments
Health

Picu Penyakit, Ini 5 Efek Buruk Makan dan Minum Sambil Berdiri

September 14, 2021
Bahaya makan sambil berdiri

OKEMOM - Makan atau minum sambil berdiri menjadi sebuah kebiasaan tanpa sadar sering dilakukan. Padahal dalam ajaran agama islam, kebiasaan...

Read more
by Fauziah Oktaviani
0 Comments

Latest Article

mukjizat nabi nuh membuat kapal besar
Intermezzo

Mukjizat Nabi Nuh Sanggup Membuat Kapal Besar, Sang Penyelamat!

by Arif Prasetyo
Juni 12, 2022

OKEMOM – Mengetahui mukjizat Nabi Nuh AS (Alaihisalam) memang cukup penting bagi umat Islam. Mukjizat Nabi Nuh tentu saja dapat...

pokemon air

5 Pokemon Air Paling Kuat

April 24, 2022
Rempah-rempah-Indonesia

25 Rempah-rempah Khas Indonesia yang Bikin Sedap Masakan

November 8, 2021
Daftar Harga Paket Internet MyRepublic Terbaru, WiFi Super Hemat

Daftar Harga Paket Internet MyRepublic Terbaru, WiFi Super Hemat

November 8, 2021
Daftar Harga Paket Internet Oxygen Terbaru Unlimited untuk Rumahan

Daftar Harga Paket Internet Oxygen Terbaru Unlimited untuk Rumahan

November 8, 2021
Cek Mom Daftar Harga Paket Internet AXIS Terbaru, Banyak Pilihan Kuota

Cek Mom Daftar Harga Paket Internet AXIS Terbaru, Banyak Pilihan Kuota

November 8, 2021
Daftar Lengkap Harga Paket Internet Biznet Terbaru Jangkauan Berkualitas

Daftar Lengkap Harga Paket Internet Biznet Terbaru Jangkauan Berkualitas

November 8, 2021
Daftar Harga Paket Internet Indihome Terbaru untuk WiFi di Rumah Mom

Daftar Harga Paket Internet Indihome Terbaru untuk WiFi di Rumah Mom

November 8, 2021
Daftar Harga Paket Internet Tri (3) Terbaru Sesuai Kebutuhan Keluarga Mom

Daftar Harga Paket Internet Tri (3) Terbaru Sesuai Kebutuhan Keluarga Mom

November 8, 2021
Load More

Top Recipes

Resep Ikan Tongkol Balado, Menu Rumahan yang Selalu Dirindukan

Resep Ikan Tongkol Balado, Menu Rumahan yang Selalu Dirindukan

8 bulan ago

Resep Ojingochae Bokkeum, Cumi Pedas di Drakor Hometown Cha Cha Cha

8 bulan ago
Resep Garlic Spaghetti ala Resto, Western Food Lezat Bergizi

Resep Garlic Spaghetti ala Resto, Western Food Lezat Bergizi

8 bulan ago
Lezatnya Resep Jjamppong, Mie Seafood Kuah Pedas Gurih Khas Korea

Lezatnya Resep Jjamppong, Mie Seafood Kuah Pedas Gurih Khas Korea

8 bulan ago
resep mie setan

Resep Mie Setan, Pedasnya Nendang

8 bulan ago

  • 16.5k Fans

OKEMOM | We bring you the best Premium Lifestyle & Parenting Tips Content.

Part Of Limapagi Network :

Limapagi Network Limapagi  Limapagi Network OKEGUYS  Limapagi Network OKEMOM

Millennial Mom Lifestyle & Parenting Tips
Limapagi Network by Fivesky Media © 2021

  • Privacy Policy
  • Contact
  • Cara Ibu
  • About Us
  • Login
No Result
View All Result
  • Family
    • Baby
    • Toddler
    • Kids
    • Sex and Relationship
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Beauty
    • Health
    • Tips
    • DIY
  • Kehamilan
  • Review
    • Places
    • Products
  • Recipes
    • Desserts
    • Drinks
    • Foods
  • News
    • Entertainment
  • Intermezzo
    • Wiki

Copyright © 2020, OKEMOM

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In